KETERAMPILAN DASAR MENGAJAR IV
Keterampilan Dasar Mengajar IV
Gambar: Doc. Galeri foto sendiri.1
Ketrampilan dasar mengajar IV adalah suatu
keahlian, kreatifitas seorang calon guru atau
Guru yang sudah mengajar.
Adakalanya seorang guru musti memiliki tingkat IQ, SQ dan EQ, yang mana untuk meningkatkan hasil pembelajaran di kelas dan menganalisis kecerdasan peserta didik.
Adapun rencana pembelajaran micro :
1. Observasi kelas
2. Latihan
3. Kreativitas
Dengan begitu kita dapat mengetahui tingkat
Kecerdasan seorang peserta didik.
Dan yang paling dominan dalam kreatifitas itu cenderung pada otak kanan. Tidak kepada otak kiri
Seperti halnya kita menyuruh siswa untuk menggambar sebuah topi Koboy, nah nanti dari sini seorang guru dapat mengetahui kalo benar-benar belajar dan memahami pada mata pelajaran yang di ajarkan pada saat itu.
Selamat membaca dan terimakasih.
Semoga bermanfaat dan barokah untuk kita semua.
Komentar
Posting Komentar